Resep kue ongol-ongol labu kuning lezat dan gurih

- 17 November 2021, 15:31 WIB
Kue ongol-ongol labu kuning
Kue ongol-ongol labu kuning /Instagram.com/@merilimatmaja

WartaBulukumba - Jika biasanya kue ongol-ongol terbuat dari tepung ketan, kali ini resep ongol-ongol menggunakan labu kuning. 

Soal rasa, tidak perlu ditanyakan, karena tidak kalah enak dengan ongol-ongol yang berbahan dasar tepung ketan. 

Berikut resep  cara membuat ongol-ngol labu kuning yang lezat dikutip dari @merilimatmaja.

Baca Juga: Resep ongol-ongol gula merah, Indonesian food culture

Bahan-bahan:
300 gr labu kuning (kukus & haluskan, klu ada air yg keluar pas dikukus dibuang ya).
300 ml santan (dr 1butir kelapa)
150 gr tepung tapioka
sejumput garam
100gr gula pasir

Topping: kelapa parut putih tambahkan garam dan kukus 10 menit

Cara membuatnya:

Campur semua bahan kecuali kelapa parut, aduk sampai gula larut, lalu saring. Selanjutnya, olesi cetakan dengan minyak, panaskan kukusan.

oBaca Juga: Resep kue ongol-ongol nanas, Indonesian cake legendaris

Halaman:

Editor: Sri Ulfanita


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah