6 tips mengatasi perasaan sering lapar saat hamil, salah satunya batasi makanan cepat saji

- 15 Desember 2021, 15:45 WIB
Ilustrasi minum di waktu makan.
Ilustrasi minum di waktu makan. /Pexels.com/Karolina Grabowska.

WartaBulukumba - Sering lapar saat hamil bisa terjadi karena beberapa hal. Bayi yang tumbuh di dalam rahim ibu hamil membutuhkan nutrisi dan kalori. 

Tak hanya itu, perubahan hormon estrogen dan progesteron saat hamil turut memengaruhi tingkat rasa lapar.

Lalu bagaimana cara mengatasi perasaan sering lapar saat hamil? salas satunya batasi makanan cepat saji. 

 Baca Juga: Ternyata menari sangat bermanfaat saat hamil, ini penjelasannya

Tidak sedikit ibu hamil merasa was-was dengan kenaikan berat badan yang tidak terkendali. Bahkan sering bertanya, agaimana cara menjaga kenaikan berat badan yang sehat selama kehamilan.

Oleh karena itu, dibutuhkan strategi yang menyehatkan supaya lapar berkurang tapi bumil serta bayi dalam kandungan tetap mendapat nutrisi yang dibutuhkan.

Berikut 6 tips mengatasi perasaan lapar saat hamil, dikutip WartaBulukumba.com dari AloDokter.

Baca Juga: 6 keluhan saat kehamilan trimester kedua yang umum dirasakan ibu hamil

Minum terlebih dahulu

Halaman:

Editor: Sri Ulfanita


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x