Alien sudah dijelaskan sejak 14 abad lalu dalam Al Quran

- 7 November 2021, 06:39 WIB
Gambaran sosok Alien.*
Gambaran sosok Alien.* /Pixabay //Fernando Ribas

Dari jumlah itu, baru tiga planet, yakni Kepler-438b, Kepler-442b, dan Kepler-452b yang terindikasi kuat berukuran serupa Bumi, mengorbit pada zona yang dapat ditinggali makhluk hidup pada sistem bintang masing-masing, dan mengandung air.

Pencarian makhluk hidup bersel tunggal di Mars juga baru  dimulai. Demikian juga pencarian sejenis kehidupan di Europa, satelit planet Jupiter yang diduga memiliki lautan.

Baca Juga: Muhammad Qasim Dreams Part 1

Tapi bagaimana kalau jawaban soal tersebut tak semata bisa ditemukan di luar angkasa? Bagaimana kalau setidaknya isyarat-isyarat terkait adanya kehidupan lain di luar angkasa ternyata sudah berdiam di rak-rak buku rumah-rumah kita?

Zakariya Alqazwini, seorang ilmuwan Arab yang hidup pada abad ke-13 adalah seorang astronom dan penulis buku Aja’ib Almakhluqat wa Gharaib Almawjudat, sebuah buku kosmografi yang jadi rujukan pada zamannya.

Ia juga pernah menulis sebuah buku yang digadang-gadang sebagai salah satu karya fiksi ilmiah paling awal berjudul Awaj bin Anfaq.

 

Baca Juga: Panji-panji hitam pasukan Imam Mahdi sebenarnya adalah jet-jet tempur?

Dalam buku tersebut, Alqazwini mengisahkan tentang seorang penghuni planet lain yang mengunjungi bumi di masa depan.

Ilmuwan ini banyak mengutip penemuan ilmuwan lain untuk menguatkan pandaptnya. Inspirasinya adalah juga ayat-ayat suci dalam Al Quran. 

Di Indonesia, salah satu tafsir yang menguatkan indikasi keberadaan makhluk hidup di luar angkasa melalui ayat tersebut adalah Tafsir Alfurqan karya Ahmad Hassan (1887-1958).

Halaman:

Editor: Alfian Nawawi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x