Resep masakan pepes peda kemangi, Indonesian food culture

- 22 Oktober 2021, 10:15 WIB
Pepes peda kemangi, Indonesian food culture
Pepes peda kemangi, Indonesian food culture /Karawangpost/Instagram @aneka_resep_rumahan

WartaBulukumba - Pepes merupakan salah satu cara khas Jawa Barat dalam mengolah ikan dengan bantuan daun pisang.

Pepes peda kemangi dibuat dengan membungkus ikan bersama bumbu halus juga irisan tomat dan kemangi lalu dibakar. 

Indonesian food culture yang satu ini mengandung aroma yang khas. Bukan hanya aroma bumbunya tetapi juga aroma daun pisang yang terbakar. 

Baca Juga: Resep bakwan ubi jalar, Indonesian food ccemilan yang garing dan renyah

Berikut resep masakan pepes peda kemangi yang enak, apalagi disandingkan dengan nasi hangat. 

Bahan-bahan:

3 ikan peda merah, cuci bersih, buang bagian insang ⠀
1 ikat kemangi, petiki daunnya⠀
3 daun salam⠀
3 tomat kecil ⠀

Bumbu:⠀

8 bawang merah⠀
6 Kemiri sangrai⠀
3 bawang putih⠀
2 cm jahe⠀
2 cm kunyit⠀
10 cabai merah⠀
10 cabai rawit⠀
1 serai..iris halus⠀
2 sdk teh terasi bakar⠀
1/2 sdk mkn gula merah⠀
2 sdk teh kaldu ayam⠀
sedikit garam⠀

Baca Juga: Resep kwetiau goreng seafood, mi Tionghoa yang lezat

Cara membuat:

Halaman:

Editor: Nurfathana S


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x