Resep pie susu renyah yang bisa dinikmati di setiap suasana

- 5 Oktober 2021, 14:06 WIB
Pie Susu
Pie Susu //Instagram/@resepkuelezatt

 

WartaBulukumba - WBlovers, suka dengan pie susu? makanan cemilan khas Bali ini sangat diminati bukan hanya orang dewasa tetapi juga anak-anak.

Cemilan yang memiliki tekstur renyah di pinggir dan lembut di tengah ini bikin lidah tidak bosan mencicipinya.

Jika WBlovers termasuk penggemar pastri yang satu ini, tidak ada salahnya untuk mencoba membuatnya di rumah. Berikut resep pie susu.

Baca Juga: Resep steak ayam ala rumahan

Bahan kulit:
175 gr tepung protein sedang
1 sdm gula halus Kis
100 gr margarin/butter (aku: 50gr blueband + 50gr butter Wijsman)
1 butir kuning telur

Bahan filling:
100 ml susu cair full cream
85 gr Susu kental manis
2 butir kuning telur ( aku: kutel ayam kampung)
1/2 sdt pasta vanilla
1/4 sdt garam

Cara membuat:
Adonan kulit :

Langkah awal campur semua bahan menjadi satu, uleni hingga berbutir-butir, Satukan, kepal-kepal dan cetak pada Loyang pie Teflon Bongkar Pasang Persegi mini uk 11x6x2. Setelah adonan dicetak lalu tusuk-tusuk bagian tengahnya dgn ujung garpu, sisihkan.

Halaman:

Editor: Sri Ulfanita


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x