Cara meninggikan badan secara alami yang jarang diketahui

- 13 September 2021, 15:22 WIB
dr Saddam Ismail bagikan tips bila asam lambung pada malam hari
dr Saddam Ismail bagikan tips bila asam lambung pada malam hari /Youtube/Saddam Ismail

WartaBulukumba- Memiliki tinggi badan yang ideal adalah keinginan bagi banyak orang. Namun ada cara yang jarang diketahui oarng.

Percepatan pertumbuhan tinggi laki-laki adalah pada usia sekitar 11-13 tahun, sedangkan pada perempuan di umur 9-11 tahun.

Rentang tersebut menyebabkan laki-laki dan perempuan berada pada fase pertumbuhan yang cepat.

Baca Juga: Manfaat menahan kencing bagi laki-laki yang jarang diketahui

Kemudian pertumbuhan akan melambat atau berhenti pada usia penghujung pubertas, yaitu di umur 16-19 tahun.

Sehingga baik laki-laki maupun perempuan akan melambat atau berhenti pertumbuhannya di umur tersebut.

Berikut cara meninggikan badan, dikutip WartaBulukumba.com dari salah satu unggahan konten tips kesehatan kanal YouTube Saddam Ismail.

Baca Juga: Sinopsis Terpaksa Menikahi Tuan Muda Senin 13 September 2021: Kejutan dari Kinanti untuk Abhimana!

1. Gizi seimbang

Pada masa pertumbuhan komsumsi gizi seimbang seperti asupan protein, vitamin D maupun kalsium. Contoh minuman tang tinggi vvitamin D adalah susu sapi. Susu sapi juga mengandung hormone pertumbuhan IGF-1 yang penting untuk mendukung pertumbuhan tulang.

Selain itu, sayur-sayuran, biji-bijian, buah-buahan, ikan tuna, kuning telur dan lain- lain juga baik untuk di komsumsi/

2. Aktif berolah raga.

Berolah raga dapat meningkatkan hormone pertumbuhan, Lakukan olahraga seperti bersepeda, berenang,badminton, sepak bola, basket, dan lain sebagainya.

 Baca Juga: Resep ikan pari kuah asam, enaknya kebangetan!

3. Tidur yang cukup

Kurangnya tidur malam dapat menghambat pertumbuhan tulang, akan menghambat proses pertumbuhan. Karena Saat kita tidur malam, atau pun saat kita istirahat tidur, itu tubuh akan mengeluarkan hormon pertumbuhan.

Sedangkan orang yang hobi begadang, itu hormon pertumbuhannya pasti akan akan terganggu.

Waktu yang baik untuk tidur bagi anak usia 6-13 tahun yaitu 9-11 jam sehari. Sedangkan untuk usia 8-11 tahun yaitu selama 8-10 jam.

Baca Juga: Cara menghindari penyakit kelamin? Simak tips dokter Saddam Ismail

4. Hindari rokok dan alkohol

Selain mengganggu kesehatan, rokok dan alkohol juga dapat mengganggu proses pertumbuhan tinggi badan. Selain itu mengonsumsi steroid saat masa pertumbuhan juga bisa menghambat pertumbuhan badan. Jika digunakan untuk pengobatan, maka penggunaan steroid harus diawasi dengan dokter.

5. Suntik hormon pertumbuhan

Hormon pertumbuhan ini hanya bisa disuntikkan ke tubuh kita, tidak bisa dimakan. Pil yang di dalamnya terkandung hormon pertumbuhan tidak ada gunanya untuk dikonsumsi. Karena saat dimakan dan masuk lambung, pil yang mengandung hormon pertumbuhan tersebut akan hancur.

Baca Juga: Rambut Ganjar Pranowo mendadak hitam

Sehingga pil hormon atau pil pertumbuhan peninggi badan yang beredar di pasaran adalah tidak efektif digunakan. Penyuntikan hormone pertumbuhan juga harus dilakukan oleh dokter yang ahli dan pada saat usia pertumbuhan.***

Editor: Muhlis


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah