Menguak sederet fakta bentrokan maut TKI vs TKA China di PT GNI Morowali

- 17 Januari 2023, 15:52 WIB
Situasi di PT GNI Morowali Utara Sulteng
Situasi di PT GNI Morowali Utara Sulteng /Tangkap layar video yang diunggah akun TikTok @ZAN

WartaBulukumba - Di ujung pekan yang nahas itu, seorang TKA China dan seorang TKI meregang nyawa.

Api berkobar melahap sejumlah fasilitas milik perusahaan. Morowali membara, sejumlah korban berjatuhan.

Dalam sejumlah video yang beredar viral di media sosial, tampak situasi mencekam, anarkis dan pengrusakan beberapa fasilitas.

Percikan bentrokan maut itu bermula dari sebuah aksi unjuk rasa yang dilakukan sejumlah pekerja lokal.

Baca Juga: Polda Sulawesi Tengah sebut 17 orang terbukti melakukan perusakan fasilitas PT GNI

Sejumlah fakta terkuak. Telusur informasi, insiden di perusahaan tambang nikel menuai suasana mencekam di area itu mulai pagi hingga petang pada Sabtu, 14 Januari 2023.

Kepolisian Daerah (Polda) Sulawesi Tengah segera memeriksa 46 orang karyawan PT Gunbuster Nickel Industri (GNI) yang tersisa dari 77 orang yang sudah menjalani pemeriksaan.

Mereka diduga terlibat bentrok di perusahaan tambang nikel tersebut.

Baca Juga: Ketua DPK KNPI Bulukumpa kutuk bentrokan dan aksi anarkis di Morowali

Halaman:

Editor: Sri Ulfanita


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah