Hadapi cuaca ekstrem, Pemprov DKI sudah siapkan 1.262 lokasi pengungsian

- 29 Oktober 2021, 14:58 WIB
Banjir Jakarta pada Sabtu, 20 Februari 2021 menggenang sebagian wilayah Jakarta.
Banjir Jakarta pada Sabtu, 20 Februari 2021 menggenang sebagian wilayah Jakarta. /Foto: Tangkapan layar / Reuters.com/Reuters / Foto: Tangkapan layar / Reuters.com/Reuters

"Kita juga memasang alat ukur curah hujan di 1.267 kelurahan. Sehingga kita tahu persis kalau musim hujan seperti apa," ujarnya.

Diberitakan sebelumnya, sejumlah wilayah di Indonesia mengalami peralihan musim pada Oktober 2021.

Baca Juga: Tidak ada cuti dan mudik untuk Natal dan Tahun Baru

Di antaranya, di Jawa, Bali, Nusa Tenggara, dan Sulawesi Selatan. Penyebabnya anomali iklim global di Samudera Pasifik yang telah melewati ambang batas La Nina yaitu mencapai -0.61°C.

Sementara itu, ambang batas kategori La Nina hanya -0.5°C.***

Halaman:

Editor: Muhlis

Sumber: PMJ News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah