Di Bulukumba disebut katirisala: Resep talam srikaya khas Bugis yang penuh filosofi! Cocok untuk ide jualan

- 21 Agustus 2023, 20:48 WIB
Di Bulukumba disebut katirisala: Intip resep asli talam srikaya khas Bugis yang enak
Di Bulukumba disebut katirisala: Intip resep asli talam srikaya khas Bugis yang enak /WartaBulukumba.Com

Selanjutnya, alihkan ketan yang telah dicampur dengan santan ke dalam loyang yang telah diolesi minyak. Ratakan dan padatkan menggunakan sendok.

Kukus kembali ketan selama 15 menit. Ketika ketan dikukus, siapkan lapisan atasnya. Masak terigu, maizena, garam, gula merah sisir, santan, telur, dan daun pandan dengan api kecil. Pastikan gula merah larut tanpa menggumpal.

Tuangkan campuran lapisan atas ke dalam loyang yang telah dipersiapkan. Kukus selama 15 menit.

Angkat dan biarkan hingga benar-benar dingin. Kemudian iris dan sajikan.

Indonesian cake ini bukab sekadar kue, melainkan perwujudan dari perpaduan cita rasa dan budaya. Selamat mencoba menciptakan kelezatan dan kehangatan tradisi dalam setiap gigitan katirisala yang Anda nikmati.***

Halaman:

Editor: Nurfathana S


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah