Terkait TKA China, ekonom Faisal Basri: Jokowi sedang menggali kuburannya sendiri

- 10 Mei 2021, 16:46 WIB
Faisal Basri menuliskan sejak Maret 2021 ini sudah 2.513 tenaga kerja asing asal China
Faisal Basri menuliskan sejak Maret 2021 ini sudah 2.513 tenaga kerja asing asal China /Antara/IS jokowi/

 

 

WartaBulukumba - Potongan narasi ini jelas melahirkan kengerian, "Jokowi sedang menggali kuburannya sendiri". 

Namun begitulah yang dilontarkan ekonom senior Faisal Basri yang penjelasannya meruyak pada TKA China yang secara bergelombang masuk ke Indonesia.

Faisal Basri menuliskan, sejak Maret 2021 sebanyak 2.513 tenaga kerja asing asal China "menguasai" Tanah Air Indonesia.

Ia ikut menautkan persoalan WNA berduyun-duyun menyerbu Tanah Air di saat kebijakan ketat larangan mudik diterapkan bagi rakyat Indonesia.

Baca Juga: Soal Bipang Ambawang, Ketua MUI sindir Jokowi: Hanya baca teks promo tanpa menghayati maknanya

Rakyat dipersulit mudik dengan alasan Covid-19, sementara pemerintah justru membuja pintu selebar-lebarnya bagi TKA China.

Mereka terus berdatangan. teranyar, sebanyak 171 orang TKA China masuk melalui Bandara Soekarno-Hatta.

Halaman:

Editor: Nurfathana S

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x