Bukan video hoaks, inilah sejarah penampakan UFO di Indonesia 1946 -1981

- 18 Juni 2022, 20:10 WIB
Penampakan UFO di Karawang Jawa Barat  yang diabadikan Ir. Tony Hartono Rusman pada 22 September 1975.
Penampakan UFO di Karawang Jawa Barat yang diabadikan Ir. Tony Hartono Rusman pada 22 September 1975. / Ir. Tony Hartono Rusman

Nur Agustinus juga membeberkan bahwa sumber video tersebut telah diketahui.

"Sumber asli video tersebut ditemukan oleh mas Punkukei Ipank di sebuah channel YouTube dan itupun sudah tercatat sebagai channel yg suka bikin video hoaks tentang UFO. Jadi sudah sangat bisa dipastikan, video UFO di Malang yang viral itu adalah hoaks!" urai Nur Agustinus.

Baca Juga: Sejarah UFO sightings di Indonesia tahun 2008: Demak, Tuban, Sumbar, Pacitan, Jakarta dan Jember

Pada video tersebut sang pemilik menarasikan benda misterius yang disebut UFO. 

Video tersebut menyampirkan keterangan video direkam di kota Malang pada 12 Juni 2022 pukul 13.00 WIB.

Tahukah Anda? Sejarah penampakan UFO di Indonesia terdokumentasikan dengan baik melalui berbagai literatur. Baik dalam bentuk catatan, jurnal, buku maupun foto.

Baca Juga: Mengapa banyak UFO bisa jatuh? Inilah daftar 32 lokasi kecelakaan pesawat Alien dan penjelasannya

Sejarah Penampakan UFO di Indonesia tahun 1946-1981

Dikenal sebagai penampakan kategori CE-1 sampai CE-4 di kalangan ufologis, sejumlah kasus penampakan UFO pernah terjadi di Indonesia.

Sejumlah kasus penampakan Unidentified Flying Object di Indonesia didokumentasikan dalam bentuk buku berjudul “UFO Salah Satu Masalah Dunia Masa Kini” yang disususn oleh Marsekal Muda TNI (Purn) J. Salatun.

Halaman:

Editor: Nurfathana S


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah