Bulukumba menjadi pemasok sapi terbesar

- 18 Juni 2022, 11:16 WIB
Wakil Bupati Bulukumba, Andi Edy Manaf secara resmi melepas 46 ekor sapi untuk dikirim ke Kalimantan Utara yang peruntukannya untuk hewan qurban.
Wakil Bupati Bulukumba, Andi Edy Manaf secara resmi melepas 46 ekor sapi untuk dikirim ke Kalimantan Utara yang peruntukannya untuk hewan qurban. /WartaBulukumba.com

WartaBulukumba - Lengu ternak yang khas dan selalu jadi hewan qurban ini selalu akrab di berbagai sudut Kabupaten Bulukumba, salah satu rumah yang ramah bagi ternak sapi.

Sebuah kebanggan khususnya masyarakat peternak sapi di Bulukumba.

Tahun 2022 ini kabupaten berjuluk Bumi Panritalopi jadi pemasok ternak sapi buat daerah lain.

 

Baca Juga: Pengrusakan kunci ruang Imam Masjid ICDT Bulukumba, begini tanggapan Muttamar Mattotorang

Pada Jumat 17 Juni 2022, dari Desa Salassae Kecamatan Bulukumpa, Wakil Bupati Bulukumba, Andi Edy Manaf secara resmi melepas 46 ekor sapi untuk dikirim ke Kalimantan Utara yang peruntukannya untuk hewan qurban.

Sebelum dikirim, 46 ekor ternak tersebut telah diperiksa secara teliti oleh dokter hewan, untuk memastikan seluruh ternak tak terjangkiti penyakit gigi dan kuku yang banyak menyerang sapi di daerah Jawa.

Andi Edy Manaf di sela-sela pelepasan mengatakan, dari 7000 ribu ternak yang dibudidayakan, 4000 diantaranya merupakan ternak siap jual.

 

Halaman:

Editor: Muhlis


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x