Insentif tak sesuai nominal, Pansus DPRD Bulukumba siap jembatani nakes dengan Kementerian Kesehatan

- 6 April 2021, 18:07 WIB
Ilustrasi tenaga kesehatan (nakes).
Ilustrasi tenaga kesehatan (nakes). /Pikiran-rakyat.com

Baca Juga: Buka kunci batasan perjalanan, Inggris genjot vaksinasi dan tes massal

"Sementara terkait bedanya besaran insentif, dr. Rizal juga sudah mengkonsultasikan ke BPKP. dan jawaban BPKP mengatakan bahwa standar penggajian tersebut berdasarkan jumlah dan lamanya pasien covid ia rawat," jelas dr. Rizal.

dr. Rizal juga menegaskan, bahwa pembayaran insentif nakes yang bertugas di RSUD HASDR tidak ada sama sekali pemotongan dan pembayaran insentif secara sepihak.

"Terkait perbedaan jumlah insentif setiap nakes, itu juga berdasarkan berapa lama nakes kontak dengan pasien. Dan setiap ruangan pastinya berbeda rentang perawatannya, sehingga insentif juga pastinya berbeda," urainya.

Baca Juga: Disdukcapil Bulukumba luncurkan Kartu Identitas Anak, berlaku selayaknya KTP untuk orang dewasa

Agenda lanjutan seusai pertemuan di RSUD HASDR Bulukumba, Pansus Covid DPRD akan melanjutkan ruang temu dengan keuangan dan Dinkes Bulukumba.***

Halaman:

Editor: Nurfathana S


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah