Bayi gemuk dan sehat? Berikut 8 jenis makanan pendamping yang bisa dicoba

- 9 Desember 2021, 16:00 WIB
Ilustrasi bayi makan makanan pendamping ASI (MPASI).
Ilustrasi bayi makan makanan pendamping ASI (MPASI). /Unsplash/hui sang

WartaBulukumba - pada usia 6 bulan, bayi mulai dipekenalkan pada makanan padat, selain ASI.

Makanan padat tersebut sering disebut dengan istilah makanan pendamping air susu ibu atau MP ASI.

Setiap orang tua menginginkan buah hatinya tumbuh gemuk dan sehat, bahkan berbagai cara dilakukan agar keinginan tersebut tercapai.

Baca Juga: Bayi susah tidur? Intip penyebab dan cara mengatasinya

Berikut, beberapa jenis makanan yang dapat disajikan untuk menjadikan bayi gemuk sehat, dikutip WartaBulukumba.com dari AloDokter.

Brokoli
Sayuran hijau ini sangat baik untuk dijadikan sayuran pertama yang dicoba Si Kecil. kandungan serat, folat, dan kalsium banyak terdapat pada brokoli.

Potong kecil-kecil dan kukus hingga lembut agar bayi dapat mengonsumsinya dengan mudah.

Baca Juga: Tips agar bayi bisa tidur dengan pulas dan nyaman

Pisang
Kandungan karbohidrat dan serat pada pisang baik untuk tubuh bayi. Selain itu, pisang mudah disajikan dan praktis dibawa ke mana-mana.

Halaman:

Editor: Sri Ulfanita

Sumber: Alo Dokter


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x