Berbagai kesalahan pegiat diet, salah satunya melewatkan sarapan

- 18 September 2021, 19:37 WIB
Berbagai kesalahan pegiat diet, salah satunya melewatkan sarapan
Berbagai kesalahan pegiat diet, salah satunya melewatkan sarapan /Pixabay/happyveganfit./

Baca Juga: 5 kebiasaan yang mengganggu kesehatan, salah satunya terlalu sering mencuci rambut

4. Tidak ngemil sama sekali

Orang yang makan beberapa makanan kecil lebih mungkin dapat mengontrol rasa lapar dan menurunkan berat badan.

Ngemil dapat membantu menjaga metabolisme, terutama jika makan makanan ringan yang kaya protein.

Kacang adalah pilihan yang baik karena tinggi protein, dan penelitian menunjukkan orang-orang yang mengonsumsi kacang cenderung lebih ramping.

Baca Juga: Cara mengatasi asam lambung, salah satunya mengunyah permen karet

5. Menghindari produk susu

Tubuh akan memproduksi lemak berlebih jika kekurangan kalsium. Susu mengandung kalsium yang baik untuk membakar lemak saat menjalani diet.

Pilihlah produk susu bebas lemak untuk menjaga program diet yang sedang di jalankan.***

Halaman:

Editor: Sri Ulfanita


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah