Setelah mengolah kolang-kaling dengan cara ini Anda bisa ucapkan 'good bye pegal linu'

- 8 Agustus 2021, 10:07 WIB
Hanya dengan kolang-kaling Anda bisa ucapkan 'good bye pegal linu'.
Hanya dengan kolang-kaling Anda bisa ucapkan 'good bye pegal linu'. /Instagram/@novita.mojito

WartaBulukumba - WBlovers kerap atau pernah disergap pegal linu?

Kondisi pegal linu adalah nyeri otot yang disebabkan karena terlalu banyak beraktivitas fisik, kekurangan kalsium atau vitamin D, stres, hingga adanya penyakit di dalam tubuh.

WBlovers sebaiknya segera mengumpulkan bahan-bahan yaitu wedang jahe, kolang kaling, rumput laut, dan madu asli.

Baca Juga: Mutasi virus Covid-19 mengancam warga dunia

Hal lain yang bisa meningkatkan risiko seseorang terkena nyeri tulang di antaranya cedera saat olahraga, kecelakaan, kekurangan mineral, kanker tulang, infeksi tulang, leukemia, serta penyakit yang menghambat aliran darah ke tulang.

Berbagai cara untuk meredakan pegal linu di antaranya memperbaiki posisi saat tidur atau duduk, berolah raga, istirahat yang cukup, mengonsumsi makanan bergizi dan seimbang, serta mencoba pengobatan alternatif.

Jika WBlovers sering mengalami gangguan pegal linu atau setelah berolahraga badan terasa capek, tidak ada salahnya mencoba resep alami ala dr Zaidul Akbar.

Baca Juga: Bundle Wildfire Vagabond dalam BIG BANG Free Fire, event terbaru Agustus

Melalui akun @dr.zaidulakbar_resepjsr Herbal Enthusiast bagi-bagi resep untuk Wblovers. Yuk simak resep untuk pegal linu dan kecapean berikut ini.

Halaman:

Editor: Sri Ulfanita


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x