Puisi 'Malam Lebaran' karya Sitor Situmorang yang awal kepenyairannya banyak dipengaruhi Chairil Anwar

- 29 April 2022, 02:40 WIB
Ilustrasi  puisi Malam Lebaran karya Sitor Situmorang
Ilustrasi puisi Malam Lebaran karya Sitor Situmorang /Unsplash.com/David Selbert

WartaBulukumba - Tak ada puisi Indonesia yang sependek Malam Lebaran karya Sitor Situmorang dalam peta besar perpuisian di jagat sastra Indonesia.

Sekaligus tak ada multitafsir yang sepanjang multitafsir terhadap puisi Malam Lebaran karya Sitor Situmorang dalam sejarah sastra Indonesia.

Malam Lebaran niscaya merujuk ke Idul Fitri, sebuah hari kemenangan bagi umat Islam setelah satu bulan lamanya mereka ditempa dengan puasa.

Baca Juga: Sejarah Hari Puisi Nasional 28 April dan tonggak penting kepenyairan Chairil Anwar, Pelopor Angkatan 45

Simaklah puisi legendaris ini.

            Malam Lebaran

            Bulan di atas kuburan

Halaman:

Editor: Alfian Nawawi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x