Menyibak UFO dan sejumlah spesies alien yang diduga pernah mengunjungi Bumi!

- 10 September 2023, 19:38 WIB
Ilustrasi pesawat UFO - Menyibak UFO dan sejumlah spesies alien yang diduga pernah mengunjungi Bumi!
Ilustrasi pesawat UFO - Menyibak UFO dan sejumlah spesies alien yang diduga pernah mengunjungi Bumi! /Pexels

Lyran

Disebutkan bahwa Lyran adalah ras yang pertama kali berkembang dalam galaksi kita. Mereka menghuni sistem bintang Lyran. Diduga Lyran merupakan ras yang paling tertua di antar ras lain dan juga merupakan ras pertama.

Sebagian besar disebutkan berada di dimensi ke-7 dan beberapa bahkan di dimensi ke-9. Secara fisik mereka memiliki tinggi 9-12 kaki atau 6 meter. Sistem bintang Lyran berjarak 32,900 tahun cahaya dari planet Bumi.

Baca Juga: Ilmuwan berkeringat dingin setelah alien melakukan 'kontak' setiap 18 menit

Vegan

Makhluk Vegan dikenal di kalangan ufologi sebagai spesies alien yang diduga berasal dari bintang Vega. Mereka juga diduga merupakan keturunan pertama dari ras Lyran.

Secara fisik ras Vegan berkulit lebih gelap dibandingkan bangsa Lyran. Tulang pipinya lebih tinggi dan wajahnya berbentuk segitiga. Sistem bintang Vega berjarak 25 tahun cahaya dari planet Bumi.

Baca Juga: Kepala UFO Pentagon mengatakan kapal induk alien kunjungi planet-planet di tata surya kita

Pleiades

Makhluk luar angkasa Pleiades disebut berasal dari gugusan bintang Pleiades. Bangsa Pleiades atau Pleiadian disebutkan bsebagai ras manusia dan hidup seperti manusia planet Bumi. Hanya saja mereka jauh lebih tua dan lebih maju secara teknologi. Mereka hidup mengandalkan sebuah planet airselayaknya planet Bumi.

Dalam beberapa catatan ufologi disebutkan bahwa lama hidup di planet mereka adalah selama 700-1000 tahun sebagai hasil pencapaian kemajuan spiritual dan pengobatan yang hebat.

Bangsa Pleiades juga mengandung, mempunyai anak-anak, mendirikan keluarga, bernegara, dan bersumbangsih kepada komunitas.

Baca Juga: Pejabat Pentagon: Pesawat induk alien di tata surya kita dapat mengirim probe mini ke Planet Bumi

Halaman:

Editor: Nurfathana S


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah