Begini cara mendidik anak pertama untuk menjadi kakak yang baik

- 27 Desember 2021, 22:00 WIB
Ilusrasi :kakak dan adik
Ilusrasi :kakak dan adik /

Misalnya, jika Si Kakak kerap berteriak atau bahkan memukul adiknya ketika sedang kesal, sampaikan padanya bahwa hal tersebut dapat menyakiti adiknya.

Jelaskan juga bahwa kakak-beradik seharusnya bisa saling melindungi dan menyayangi, bukan justru menyakiti.

Seiring berjalannya waktu, Si Kakak diharapkan akan paham mengenai tugas dan tanggung jawabnya sebagai seorang kakak.

 Baca Juga: Tips membujuk anak agar mau ke sekolah, salah satunya ajak bicara

Yang harus di ingat,  jangan membebani Si Kakak dengan hal-hal yang memang masih di luar dari usia dan kemampuannya, karena ini justru bisa menyebabkan Si Kakak merasa tertekan atau stres.

jadi teladan bagi Si Kakak

Bunda dan Ayah harus menjelaskan kepada Si kakak bahwa dirinya adalah teladan yang baik untuk sang adik.

Sebagai contoh, jika Bunda ingin Si Kakak bertutur kata baik dan halus kepada adiknya, maka Bunda perlu mencontohkan hal tersebut terlebih dahulu.

Baca Juga: Intip cara tepat melatih anak dalam berbagi

Dengan mengatakakan kalimat positif kepada anggota keluarga setiap harinya dan tidak bertengkar dengan Ayah atau anggota keluarga yang lain di depan Si Kakak.

Halaman:

Editor: Sri Ulfanita


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah