Tebar kebaikan di bawah rintik yang merayu, bukan karena 'mampu' tetapi 'mau'

- 6 Maret 2021, 19:53 WIB
Sabtu Produktif Literasi Satu Atap, Sabtu 6 Maret 2021.*
Sabtu Produktif Literasi Satu Atap, Sabtu 6 Maret 2021.* /Nurfathana S/WartaBulukumba/Nurfathana S

Menurutnya untuk melakukan atau menciptakan hal-hal baik bukanlah sebuah kesulitan. Penting untuk dicerna bahwa persoalan kemampuan berbuat selalu diawali dengan niat atau kemauan.

“Menebar kebaikan bukan mampu tapi mau,” tutur founder Pustaka Rumput.

Baca Juga: Bupati Majene: Bulukumba dan Majene mempunyai kesamaan historikal

Bersenang-senang dalam kebaikan, berenang-renang dalam cinta adalah hal kecil yang mereka agung-agungkan untuk terus menghidupkan napas literasi yang gembira.

Setiap Sabtu selalu ada perjalanan, lapak buku, diskusi santai, game seru dan hadiah-hadiah adalah warna akhir pekan di Literasi Satu Atap.

Beberapa desa sudah berkenalan dan menjelma sejarah. Kecamatan Bulukumpa dan Rilau Ale sudah hangat dengan kegiatan ini.

Baca Juga: Edy Manaf: Jumlah wisatawan menurun namun pendapatan pariwisata melebihi target

Lalu pekan-pekan selanjutnya Sabtu Produktif akan bertandang kemana lagi? Bisa jadi kampung halaman Anda adalah salah satu pilihan.***

Halaman:

Editor: Nurfathana S


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah