Sebuah puisi menggetarkan buat Syahrul Yasin Limpo

- 7 Oktober 2023, 14:14 WIB
Syahrul Yasin Limpo
Syahrul Yasin Limpo /Tangkap layar Instagram.com/@syasinlimpo

WartaBulukumba.Com - Setiap puisi di wilayah sastra memiliki 'percakapan' dan 'keintiman' tersendiri dengan cara yang unik. Dari jagat puisi, sebuah pesan menggetarkan ditulis oleh pegiat sosial budaya dan juga pengamat sosial politik dari Atlantika Nusantara Institute, Jacob Ereste.

 

Meskipun tanpa catatan bahwa puisi ditujukan kepada siapa, namun secara tersirat, dia menulis sebuah puisi yang ditujukan kepada Syahrul Yasin Limpo (SYL). Hal itu ditegaskan pada salah satu larik, dia menulis panggilan akrab SYL yaitu "Daeng Kawang".

Ada pesan kuat dalam puisi ini yang menggamit kasus yang sedang membelit mantan Menteri Pertanian tersebut.

Baca Juga: 7 Puisi Sapardi Djoko Damono yang sangat memikat selain Hujan Bulan Juni

Dengan diksi-diksi yang tegas memuat dukungan terhadap karakter dan budaya Bugis Makassar, terkhusus pada prinsip yang melekat kuat pada SYL, Jacob Ereste menuliskan dalam salah satu larik: "Inilah lelaki, yang kata-katanya bisa dipegang". 

Berikut puisi yang ditulis Jacob Ereste kepada SYL, yang diterima WartaBulukumba.Com pada Sabtu, 7 Oktober 2023.

"Biar Kalah Dijadikan Tumbal, Jangan Pernah Memalukan Petuah Leluhur"

Halaman:

Editor: Sri Ulfanita


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x