KPU Bulukumba memulai coklit ke tokoh masyarakat, KH Tjamiruddin mendapat giliran pertama

- 14 Februari 2023, 18:49 WIB
KPU Bulukumba coklit awal ke tokoh masyarakat, KH Tjamiruddin mendapat giliran pertama
KPU Bulukumba coklit awal ke tokoh masyarakat, KH Tjamiruddin mendapat giliran pertama /WartaBulukumba.com

Ia mengimbau masyarakat untuk ikut serta mensukseskan pemilu dengan mengikuti rangkaian tahapan yang sudah disiapkan KPU,

"Pada akhirnya kita bisa ikut meramaikan pesta demokrasi dan dapat melahirkan pemimpin yang berintegritas," pesannya.

Di tengah proses e-Coklit, Kaharuddin mengimbau Pantarlih dan seluruh Anggota Badan Adhoc agar dapat menjalin koordinasi dengan baik dalam menjalankan tugas dan kewenangannya masing-masing.

Baca Juga: Poros 98 peringatkan upaya penyesatan demokrasi menjelang Pilpres 2024

Agar pemutakhiran dan penyusunan daftar pemilih dipastikan bisa tersusun dengan baik.

"Proses Coklit harus senantiasa mengindahkan 7 prinsip prinsip kerja yaitu akurasi, komprehensif, mutakhir, inklusif, transparan, responsif dan partisipatif," pesannya.***

Halaman:

Editor: Alfian Nawawi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x