Orang ini adalah salah satu alasan Indonesia harus mendukung kemerdekaan Palestina

- 16 November 2023, 07:00 WIB
Mohamed Ali Eltaher.
Mohamed Ali Eltaher. /Eltaher.org

Dia kerap dikisahkan dengan hidupnya yang penuh pengorbanan: mengecap penjara, pengusiran, kemiskinan, dan pengasingan, tetapi penghormatan dan pengakuan akhirnya mengalir.

Dalam keadaan genting, saat tentara Belanda melancarkan agresi kedua pada 1948, Eltaher merespons dengan penuh semangat.

Baca Juga: Mengenal Hamas di Palestina: Sunni atau Syiah? Ini metode perjuangan mereka melawan Zionis

Melihat tekad Indonesia untuk mempertahankan kemerdekaan, ia menyumbangkan semua kekayaannya.

Muhammad Ali Taher, sepanjang hidupnya, terus mendukung Indonesia. Dari bergabung dalam Panitia Komite Pembela Indonesia hingga hadir di momen bersejarah, seperti penandatanganan perjanjian dengan Mesir pada 1947, dukungannya tak pernah pudar.

Ia tidak hanya seorang saudagar kaya, tetapi sosok yang dengan tulus menyerahkan segalanya untuk perjuangan kemerdekaan. Cerita dan karyanya terus hidup, menginspirasi generasi setelahnya.

Nama Muhammad Ali Taher pernah bergema kembali di Indonesia pada Ramadhan 2021 silam, saat kekerasan Zionis 'Israel' terjadi terhadap Palestina. Saat Zionis hari ini melakukan genosida atas Gaza, sayup-sayup nama Muhammad Ali Taher kembali terdengar. Terutama untuk memberitahu mereka yang justru mengakuorangIndonesia namun justru pro-Zionis.***

Halaman:

Editor: Sri Ulfanita


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah