Pesona wisata hutan bakau di Bulukumba: Menjelajahi Mangrove Luppung Manyampa

- 28 Juni 2024, 09:31 WIB
Hutan bakau di pesisir Desa Manyampa, Kabupaten Bulukumba
Hutan bakau di pesisir Desa Manyampa, Kabupaten Bulukumba /WartaBulukumba.com/Muhlis

Dari pusat Kota Bulukumba, perjalanan ke Desa Manyampa hanya sekitar 20 kilometer yang dapat ditempuh dalam waktu sekitar 30 menit. Namun, jarak itu hanyalah awal dari sebuah petualangan yang akan terukir dalam ingatan.

Mangrove Luppung Manyampa bukan sekadar destinasi, ia adalah pengalaman yang mengajarkan kita untuk merasakan, menghargai, dan melindungi keindahan alam yang tak ternilai. Di sini, di tengah hutan bakau yang mempesona, kita menemukan surga yang memenuhi semua indera dengan sejuta kenikmatan dan kedamaian yang ditawarkan.***(Israwaty Samad)

Halaman:

Editor: Nurfathana S


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah