Kisah-kisah baku tembak dengan UFO, salah satunya terjadi di Indonesia tahun 1964!

- 16 November 2021, 11:00 WIB
Penampakan UFO.
Penampakan UFO. /Pixabay/Christian Plass

Laporan pertama kali tentang aktivitas Alien muncul di sana pada pertengahan 1970-an.

Polisi Negara Bagian New Mexico Gabriel Valdez bersaksi bahwa dia melihat UFO.

Kemudian ada penemuan sejumlah bangkai ternak yang tampaknya tekah dimutilasi dengan cara yang sangat aneh.

Petugas itu mengklaim di dalam seekor sapi mati dia menemukan apa yang dia klaim sebagai hibrida yang "tampak seperti manusia, monyet, dan katak".

Baca Juga: Misteri UFO dan Alien mulai tersingkap satu persatu?

Pada tahun 1979, para pekerja yang diduga menggali bunker militer secara tidak sengaja menemukan Alien yang tinggal dalam gua.

Militer AS lalu mengirimkan sebuah sukan khusus. Lantas terjadilah pertempuran itu yang disebutkan telah menewaskan 60 tentara dan sejumlah Alien.***

Halaman:

Editor: Alfian Nawawi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah