Filosofi ombak dan 'coppo bola' pada jersey baru PSM Makassar

- 1 Juli 2023, 22:51 WIB
Jersey baru PSM Makassar musim 2023/2024.
Jersey baru PSM Makassar musim 2023/2024. / /PSM Makassar

Sementara itu, corak pattern Coppo bola yang membentuk segitiga terletak pada bagian ribu lengan jersey. Terinspirasi dari atap rumah tradisional Bugis Makassar yang terkenal dengan lima garis, corak ini menggambarkan kedudukan rumah bangsawan atau raja.

Dalam konteks PSM Makassar, corak coppo bola mencerminkan bahwa PSM adalah "raja" dalam kancah sepakbola Indonesia. Namun, makna yang terkandung di balik corak ini tidak berhenti di sana. Coppo bola juga melambangkan jiwa perantau yang kuat pada masyarakat Sulawesi Selatan.

Meskipun jauh dari kampung halaman, mereka tetap menjunjung tinggi nilai-nilai dan budaya yang ditanamkan oleh leluhur mereka. Ketika PSM Makassar bertanding di mana pun, suporter setia PSM Makassar selalu hadir memberikan dukungan tanpa pamrih.

Baca Juga: Manajer baru Tottenham Ange Postecoglou kontrak 4 tahun! Ini sederet prestasinya

Mereka adalah nyala api yang selalu membakar semangat tim, tidak peduli seberapa jauh jarak yang harus mereka tempuh.***

Halaman:

Editor: Nurfathana S


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah