Jelang Porprov Sulsel Polres Bulukumba gencarkan patroli, seorang pelajar Kajang diciduk karena bawa badik

- 13 September 2022, 14:16 WIB
Jelang Porprov Sulsel Polres Bulukumba gencarkan patroli
Jelang Porprov Sulsel Polres Bulukumba gencarkan patroli /WartaBulukumba.com

WartaBulukumba - Bulukumba akan bergelora di bulan Oktober mendatang.

Sebuah even olahraga terbesar di Sulsel dihelat dalam Pekan Olahraga Provinsi (Porprov).

Kabupaten Bulukumba di tahun 2022 ini dipercayakan menjadi salah satu tuan rumah Porprov.

Baca Juga: Bulukumba darurat judi sabung ayam! Kapolsek Bulukumpa pimpin langsung penggerebekan

Salah satu faktor yang paling mendukung adalah faktor keamanan agar kegiatan Porprov berjalan aman dan lancar hingga selesai.

Untuk menciptakan situasi Kamtibmas yang kondusif personel kepolisian dari Polres dan Polsek saat ini gencar melakukan patroli siang dan malam di sejumlah lokasi yang dianggap rawan terjadi tindak pidana atau kejahatan jalanan.

Seperti terlihat pada Sabtu malam, 10 September 2022, Tim Patmor atau UPRC Respati Satsamapta Polres Bulukumba berkeliling patroli di wilayah kota Bulukumba.

Baca Juga: Penjaga keamanan Pasar Cekkeng Bulukumba ditikam dengan badik

Pada sekitar pukul 21.33 WITA di pelataran Mesjid Islamic Center Dato Tiro, Patmor regu 1 dan 3 menciduk seorang pelajar berinisial KJ (17) warga Kecamatan Kajang.

Halaman:

Editor: Muhlis


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x