Ai, simfoni prestasi di Balikpapan Barat: Hafidz Al Quran 30 Juz, jago puisi, dan buku perdananya akan terbit

- 10 Oktober 2023, 20:48 WIB
Ai, simfoni prestasi di Balikpapan Barat: Hafidz Al Quran 30 Juz, jago menulis puisi dan bukunya akan terbit.
Ai, simfoni prestasi di Balikpapan Barat: Hafidz Al Quran 30 Juz, jago menulis puisi dan bukunya akan terbit. /WartaBulukumba.Com

WartaBulukumba.Com - Di balik jalan berbatu dan pepohonan rindang di Balikpapan Barat, terdapat sebuah sekolah, SDN 001, yang menjadi tempat mekarnya seorang bocah berbakat bernama Syarif Polpoke, atau yang biasa disapa Ai.

 

Balikpapan Barat adalah sebuah kecamatan di Kota Balikpapan, Kalimantan Timur, Indonesia. Mayoritas penduduk di kecamatan ini adalah pendatang dari berbagai daerah seperti Pulau Madura, Jawa, Sulawesi, dan Kalsel.

Dalam sebuah wawancara online pada Selasa sore, 10 Oktober 2023, terlihat matahari bersinar masih terang di halaman rumah kediaman Ai dan keluarganya. Kami berkesempatan mengulik kisah perjalanan hidup dan prestasi Ai yang mengagumkan.

Ai lahir di Makassar pada tanggal 24 Januari 2013. Saat ini, dia duduk di bangku sekolah dasar yang terletak di pedalaman Kalimantan Timur. Namun, di balik penampilannya yang sederhana, tersembunyi bakat dan semangat juang yang luar biasa.

Baca Juga: Melihat Bulukumba dari atas rumah pohon Binara Cinta Kaisah Ayatulauni di Tandabaca

Syarif Polpoke/WartaBulukumba.Com
Syarif Polpoke/WartaBulukumba.Com

Mancing dan Menulid Puisi: Sebuah Ekspresi Diri

Ai memiliki dua hobi utama yang sangat mencerminkan kedalaman batinnya. Pertama, hobinya yang tak terpisahkan dari alam, memancing.

Halaman:

Editor: Nurfathana S


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x