Kelas Jurnalistik ala Kohati-JOIN Bulukumba, 'Menulis, Mengukir Peradaban'

- 28 Juni 2021, 14:42 WIB
Ketua JOIN Bulukumba, Saiful Hasbi
Ketua JOIN Bulukumba, Saiful Hasbi /WartaBulukumba.Com/Muhlis

WartaBulukumba - Menulis adalah salah satu kerja-kerja luar biasa dalam mengukir peradaban.

Salah satu yang memuai dari menulis adalah dunia jurnalistik. Ketika dunia semakin mengecil, no border, segala bentuk informasi dan hiburan berjejal ke dalam smartphone hari ini, maka jurnalistik selalu diharapkan menjadi pengawal di dalamnya.

'Menulis, Mengukir Peradaban', tema itu dihelat dalam Kelas Jurnalistik Angkatan-I yang digelar Korps HMI-Wati (Kohati) bekerjasama Jurnalis Online Indonesia (JOIN) Kabupaten Bulukumba.

Baca Juga: Resep terung penyet sambal ebi, dijamin selera makan Anda bertambah tiga kali lipat

Ruang Kelas Jurnalistik ini menuai apresiasi pihak kepolisian hingga anggora DPRD Kabupaten Bulukumba.

Kegiatan digelar selama dua hari di Media Center Dinas Komunikasi Informatika dan Persandian Kabupaten Bulukumba, Sabtu-Ahad, 26-27 Juni 2021.

Ketua JOIN Bulukumba, Saiful Hasbi didapuk menjadi salah satu pemateri. 

Hadir mewakili Ketua DPRD Bulukumba, Legislator PDIP Zulkifli Saiye mengatakan bahwa Kelas Jurnalistik tersebut, sangat bermanfaat di kalangan pemuda dan mahasiswa.

Baca Juga: Sinopsis Chainsaw Man, anime terbaru 2021 tentang para pemburu iblis

Halaman:

Editor: Nurfathana S


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x