Polres Bulukumba berbagi takjil 14 hari

- 15 April 2021, 21:05 WIB
Ilustrasi warga membawa takjil.
Ilustrasi warga membawa takjil. /PRMN/Julian Romadhon

WartaBulukumba - Warga menenteng takjil adalah bagian paling lazim dari pemandangan di bulan Ramadhan. Terkhusus di waktu sore. 

Saban Ramadhan berbagai sudut di Kota Bulukumba kerap diwarnai aksi peduli berbagi takjil dari berbagai komunitas dan organisasi.

Sebagaimana Ramadhan kali ini. Sejak hari pertama puasa dan berlanjut selama 14 hari ke depan akan diwarnai aksi peduli oleh Polres Bulukumba.

Baca Juga: Nadiem Makarim akan diganti? Nama Prof Jimly Asshiddiqie pun mencuat

Aksi peduli Polres Bulukumba akan tetap menerapkan protokol kesehatan.

Tidak ada yang mampu melewatkan kebahagiaan dari sebuah hikmah bulan Ramadhan kali ini begitu pun bagi Personel Gabungan Polres Bulukumba.

Di antara jeda waktu berbuka puasa masih terasa semangat untuk saling berbagi, sehingga dari Rangkaian kegiatan Operasi Keselamatan 2021 kembali membagikan takjil untuk berbuka puasa sebagai bentuk rasa syukur, kepada para pengendara dan tukang becak yang berlangsung pada hari Kamis 15 April 2021, dilansir WartaBulukumba dari Tribratanewsbulukumba.com.

Baca Juga: Tips jitu mengenalkan puasa pada anak

Kendati demikian, pihak Polres Bulukumba bukan hanya membagikan takjil semata. 

Halaman:

Editor: Muhlis


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x