Cara mudah download video di YouTube tanpa melanggar hak cipta

- 20 Oktober 2021, 18:29 WIB
Mudah! Begini cara download video di YouTube tanpa melanggar hak cipta
Mudah! Begini cara download video di YouTube tanpa melanggar hak cipta /PIXABAY/Kaufdex

Pada halaman "Downloads", Anda bisa menghentikan proses unduhan dengan meng-klik "Pause" atau menghapus video yang sudah diunduh dengan memilih "Delete from downloads".

Perlu diingat Anda harus terhubung ke YouTube secara online setidaknya 29 hari setelah Anda mengunduh sebuah video.

Baca Juga: YouTube dinobatkan sebagai Aplikasi Terpopuler di Indonesia

Jika tidak, maka video tersebut akan dihapus dari halaman "Downloads" secara otomatis dan Anda harus melakukan download ulang.

Tidak semua video di Youtube bisa didownload dan disaksikan secara offline. Sebagian besar video musik, misalnya, tidak bisa diunduh karena dilindungi hak cipta.

Aturan ini juga terpulang kepada masing-masing pemilik channel apakah mereka menyediakan videonya untuk di-download oleh pengguna lain atau tidak.***

Halaman:

Editor: Sri Ulfanita


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah